Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Fernando Alonso Bilang F1 Monako Akhir Pekan Ini Bakal 'Gila'

Rezki Alif Pambudi - Rabu, 23 Mei 2018 | 13:28 WIB
Fernando Alonso
planetf1.com
Fernando Alonso

GridOto.com - Fernando Alonso sedang melakukan persiapan khusus untuk F1 Monako akhir pekan ini yang disebutnya sebagai balapan yang gila.

Dibilang gila karena karakter sirkuit Monte Carlo itu sendiri.

"Ini adalah sirkuit yang paling menguji secara teknik karena tingkal skill dan konsentrasi yang kau butuhkan sampai 78 lap," kata Fernando Alonso, dikutip GridOto.com dari Sky Sports.

"Hal itu karena balapannya seperti mengajut lalu lintas, ada adu strategi, faktor cuaca, dan lainnya dari balapan gila ini jadi rintanganmu," jelas pembalap McLaren ini.

(BACA JUGA:Hari ke-1 Tes MotoGP di Barcelona: Andrea Iannone Tercepat, Gimana Pembalap Lain?)

Selain itu, setup mobil yang berbeda juga jadi tantangan.

Hal itu karena balapannya tidak sekadar ngebut saja.

GP F1 Monako
formula1.com
GP F1 Monako

Dengan trek sempit dan banyaknya tikungan lambat, pembalap harus berkonsentrasi lebih.

Selain itu, hasil kualifikasi akan menentukan hasil balapan.

Editor : Hendra
Sumber : skysports.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Banyak Yang Belum Tahu, Ini Lho Gejala Mesin Mobil yang Ngelitik

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa