Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Sadis, Tiga Pembalap Tabrakan Parah di F1 Spanyol

Rezki Alif Pambudi - Minggu, 13 Mei 2018 | 20:42 WIB
Crash di lap pertama GP F1 Spanyol 2018
Twitter.com/F1
Crash di lap pertama GP F1 Spanyol 2018

GridOto.com - Balapan baru berjalan, terjadi crash di tikungan ke-3 GP F1 Spanyol (13/5/2018).

Crash ini membuat tiga pembalap tidak bisa lanjutkan balapan.

Romain Grosjean (Haas) yang start dari posisi ke-10 berhasil melesat dan mengunci posisi ke-8.

Namun di tikungan ke-3, Grosjean kehilangan grip dan mobilnya berputar dan menghalangi racing line pembalap lain.

(BACA JUGA:Duo Mercedes Paling Depan, Ini Starting Grid Lengkap GP F1 Spanyol Malam Ini)

Banyak pembalap berhasil menghindar.

Namun nasib apes tak bisa dihindari dua pembalap.

Ada Nico Hulkenberg (Renault) dan Pierre Gasly (Toro Rosso) yang harus keluar balapan karena mobilnya rusak setelah menabrak mobil Grosjean.

Safety Car langsung keluar dan mengamankan lomba sampai beberapa lap. 

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Sky Sports

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Banyak Yang Gak Sadar, Desain Aerox Alpha dan Turbo Mirip Motor Sport Yamaha R Series

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa