Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bening Abis, Model Cantik Ini Ternyata Jago Ngoprek Mobil

Beto Adhi Nugroho - Senin, 7 Mei 2018 | 17:10 WIB
Tantin Legaspi Meneses, montir cantik asal Filipina
Instagram/tantinmeneses09
Tantin Legaspi Meneses, montir cantik asal Filipina

GridOto.com - Pada umumnya, montir adalah pekerjaan yang melekat pada kaum pria.

Wajar saja, pekerjaan tersebut berhubungan dengan mesin dan akan membuat pekerjanya kotor.

Namun, siapa sangka ada montir yang ternyata seorang wanita cantik.

Hal itulah yang GridOto.com temukan dalam akun Instagram @tantinmeneses09.

(BACA JUGA: Jangan Salah Pilih Cairan Pemoles, Jika Tidak Ingin Cat Doff Motor Kamu Jadi Belang-belang)

Wanita yang bernama Tantin Legaspi Meneses asal Filipina ini merupakan seorang montir sekaligus model termasuk model cosplay.

Tak tanggung-tanggung, untuk ahli di bidang montir tersebut, wanita cantik ini menempuh pendidikan di TESDA Gonzalo Puyat School of Arts and Trades di San Luis, Mexico.

Maka dari itu, tak heran jika Tantin memiliki kemampuan luar biasa dalam troubleshooting dan memperbaiki mobil.

Tantin Legaspi Meneses ternyata berasal dari keluarga mekanik sob.

(BACA JUGA: Angkat Tema Pariwisata, Komunitas Toyota Calya Indonesia Kunjungi Candi Jiwa)

Mungkin hal itulah yang menjadi salah satu alasannya memilih bidang pekerjaan ini.

Enggak percaya nih, cek aja deh foto-foto dari akun Instagramnya!

Editor : Anton Hari Wirawan
Sumber : philnews.ph,Instagram/tantinmeneses09

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Baru Tahu, Ternyata Segini Waktu Istirahat Mesin Mobil Agar Kembali Optimal

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa