Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mengenal Lebih Dalam Nomenklatur Mercedes-AMG

Radityo Herdianto - Rabu, 9 Mei 2018 | 08:38 WIB
Mercedes-AMG G63 Bertenaga 850 DK
carscoops.com
Mercedes-AMG G63 Bertenaga 850 DK

GridOto.com- Mercedes-AMG adalah keluarga mobil kencang dari Mercedes-Benz.

Mercedes-AMG memiliki sistem penamaan atau nomenklatur yang berbeda dari versi reguler.

Berikut penjelasan sistem penamaannya.

Pertama adalah seri "43" yang biasa menjadi varian entry di beberapa keluarga Mercedes-AMG.

Contohnya Mercedes-AMG C 43 (Sedan, Coupe, Estate, dan Cabriolet), Mercedes-AMG GLC 43, dan Mercedes-AMG GLE 43.

Model ini memakai mesin M276 konfigurasi V6 3.000 cc twin-turbo dengan output antara 367 sampai 401 dk dan torsi puncak 520 Nm.

(BACA JUGAMengungkap Rahasia Sistem Penamaan Di Mercedes-Benz)

Berikutnya Mercedes-AMG dengan nomenklatur "45" yang dipakai di mobil berbasis A-Class seperti Mercedes-AMG A 45, CLA 45, dan GLA 45.

Mercedes-AMG seri ini satu-satunya yang pakai mesin 4 silinder turbo, yaitu dapur pacu berkode M133 dengan kapasitas 2.000 cc bertenaga 380 dk dan torsi puncak 475 Nm.

Selanjutnya nomenklature terbaru di Mercedes-AMG yang baru diperkenalkan 2018, yaitu "53".

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa