Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Pit Stop di F1 Berbahaya, Ini Komentar dari Federasi Balap Mobil Dunia

Rezki Alif Pambudi - Rabu, 18 April 2018 | 11:17 WIB
Pit stop Ferrari
Twitter / @ScuderiaFerrari
Pit stop Ferrari

GridOto.com - Race Director FIA, Charlie Whiting bilang akan segera memaparkan solusi nyata untuk kesalahan pit stop yang terjadi di F1 akhir-akhir ini.

Charlie Whiting mengaku FIA sudah mendalami beberapa kasus yang terjadi.

Saat ini pihaknya sudah mengantongi beberapa solusi, terutama mengenai prosedur pit stop.

Selama tiga seri yang sudah berjalan, sudah terjadi beberapa kali unsafe release alias mobil dibiarkan kembali melaju padahal proses pit stpp belum benar selesai.

(BACA JUGA:Breaking News! Apa Kepastian Dani Pedrosa di MotoGP Amerika?)

Kebanyakan kasusnya adalah ban belum terpasang benar.

Yang paling parah insiden terlindasnya kaki mekanik Kimi Raikkonen di Bahrain beberapa waktu lalu.

Pit stop di F1 saat memang sangat cepat, berbeda dengan dahulu yang bisa memakan waktu belaasan detik.

Walau sudah dibantu dengan beberapa perangkat sensor canggih, tetap saja ada kesalahan.

(BACA JUGA:Duh! Nabrak Hamilton dan Vettel, Max Verstappen Diperingatkan Bapaknya)

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Dailymail.co.uk

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Masih Jadi Idola, Harga Toyota Kijang Innova Reborn November 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa