Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Starting Grid MotoGP Argentina 2018, Jagoan Kamu di Baris Berapa?

Radityo Kuswihatmo - Minggu, 8 April 2018 | 17:51 WIB
MotoGP Argentina
ridersdomain.com
MotoGP Argentina

GridOto.com - MotoGP Argentina 2018 sudah tinggal hitungan jam nih, balapan akan dimulai pukul 01.00 WIB Senin dini hari nanti.

Berdasarkan sesi kualifikasi MotoGP Argentina 2018 Minggu dini hari tadi, posisi start pembalap sudah ditentukan.

Pemegang pole position, Jack Miller akan berada di baris satu bersama Dani Pedrosa dan Johann Zarco.

Sementara Marc Marquez akan berada di baris kedua bersama rookie Tito Rabat dan juga Suzuki, Alex Rins.

(BACA JUGA: Lewis Hamilton Kena Penalti, Ini Susunan Start F1 Bahrain Nanti Malam)

Andrea Dovizioso akan berada di baris ketiga bersama Aleix Espargaro dan Maverick Vinales.

Seperti ini posisi starting grid pembalap untuk MotoGP Argentina 2018.

Starting grid MotoGP Argentina 2018
GridOto/Aryo
Starting grid MotoGP Argentina 2018

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa