Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Trail Honda Bermetamorfosis, Jadi Tambah Macho Sob!

Adi Wira Bhre Anggono - Jumat, 6 April 2018 | 21:05 WIB
Honda NX125 custom tracker besutan L’etabli Garage
L’etabli Garage
Honda NX125 custom tracker besutan L’etabli Garage

GridOto.com - Ini adalah Honda NX125 Transcity, dimana seri NX dari Honda dulunya merupakan produk trail perkotaan yang cukup hits di zamannya.

NX125 satu ini tentu saja sudah bukan bentuk aslinya lagi, gara-gara ulah builder dari L’etabli Garage.

Kru builder dari perancis tersebut mencoba tantangan untuk merombak Honda NX125.

(Baca juga: Flat Tracker Bermesin Honda CB750, Ganteng Maksimal!)

Honda NX125 custom tracker besutan L’etabli Garage
L’etabli Garage
Honda NX125 custom tracker besutan L’etabli Garage

Karena merombak Honda NX650 yang merupakan kakak dari NX125 sudah merupakan hal biasa di kancah custom luar negeri.

Ternyata hasilnya tak kalah apik lho dengan motor trail lain ber-cc besar yang di-custom.

Bahkan mesin yang hanya berkapasitas 125 cc tersebut seakan tidak tercermin dari tampilannya.

Honda NX125 custom tracker besutan L’etabli Garage
L’etabli Garage
Honda NX125 custom tracker besutan L’etabli Garage

Modifikasi paing banyak tentu saja terjadi pada sektor suspensi untuk mengejar posisi motor lebih ceper.

Selain itu juga ada penggantian ukuran pelek menjadi 17 inci pada kedua bagian.

(Baca juga: Custom Tracker Berbasis Suzuki DR650, Gagah Sih Tapi Kelihatan Tengil)

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Bike Bound

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fabio Quartararo Sumringah, Ini Kelebihan Motor Baru Yamaha

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa