Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Sponge Bob, Ini Cuma Ducati Scrambler Kok

Adi Wira Bhre Anggono - Minggu, 1 April 2018 | 15:25 WIB
Ducati Scrambler custom flat tracker besutan Deus Ex Machina Milano
Deus Ex Machina
Ducati Scrambler custom flat tracker besutan Deus Ex Machina Milano

GridOto.com - Sudah kebiasaan Deus Ex Machina kalau dandanin motor pasti ada aja ide yang eksentrik.

Kali ini korbannya adalah Ducati Scrambler dan didandanin oleh Deus Ex Machina Milano (cabang Italia).

Kurang lebih gaya yang diusung mengambil dari flat tracker, karena inspirasinya datang saat mereka test ride Ducati Scrambler di track pacuan kuda.

Tapi enggak sembarang flat tracker nih, bentuk bodinya kerasa banget futuristis.

(Baca juga: Gaya Modifikasi Yamaha MT-03, Resik Enggak Pake Ribet)

Deus Ex Machina

Di mulai dari bagian depan, kita akan disuguhi sebuah rumah lampu depan yang mengikut gaya speedway bike.

Tapi juga dibuat berlagak nomor start motor balap flat track nih, terus dikasih aksen seperti tanduk di atasnya.

Jadi ya unik gitu panel depannya, apalagi ditambah dengan sebuah spatbor berbentuk asimetris.

Ducati Scrambler custom flat tracker besutan Deus Ex Machina Milano
Deus Ex Machina
Ducati Scrambler custom flat tracker besutan Deus Ex Machina Milano

Kemudian di bagian tengah kini sudah nampak sebuah tangki yang lebih ramping dari bawaan Ducati Scrambler.

Saking rampingnya sampai kelihatan tuh bagian backbone dari rangka teralis khas Ducati.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Viral Lampu Merah di Bandung Bikin Tua di Jalan, Simak Aturan Durasinya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa