Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hot Item! 15 Part Modifikasi Universal Buat Kawasaki New Ninja 250

Ivan Casagrande Momot - Senin, 26 Maret 2018 | 12:20 WIB
15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
Wawa
15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250

GridOto.com - Merasa kurang puas dengan Kawasaki New Ninja 250 coba obati dengan 15 part modifikasi ini.

Pilihan part modifikasi ini bersifat universal yang bisa terpasang pada New Ninja 250.

"Part universal ini bisa dipasang secara plug and play," bilang Steven Lay, Bos Layz Motor yang terkenal dalam modifikasi motor 250 cc keatas.

15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
wawa
15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
Ada 8 part khusus untuk menunjang fungsi lebih seperti kopling mekanis, jalu paddock, tutup pentil, lever guard, volt meter, pelindung knalpot dan ban.

"Part tersebut memberikan fungsi lebih seperti kopling mekanis yang membuat kopling enteng dan lever guard yang melindungi bagian pengereman" bilang Steven.

15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
wawa
15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
Ada 4 part dari pengereman yang bisa diganti master rem, tabung minyak rem, kaliper dan selang rem.

15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
wawa
15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
"Mengganti pengereman pakai Brembo untuk yang ingin pengereman lebih baik," tambah Steven lagi.

15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
wawa
15 Part Modifikasi Universal Untuk New Ninja 250
Dan 3 part untuk menambah tampilan yakni handgrip, spion, dan sein.

Aplikasi ke-15 part ini dijamin bisa membuat tampilan dan performa Kawasaki New Ninja 250 Anda bisa makin tokcer. 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan Pelek Rusak, Ini Penyebab Motor Terasa Geal-geol di Jalan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa