Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Porsche Cayenne Pakai Rem Cakram Teknologi Terbaru. Seperti apa?

Fikri Wahyudi RM - Kamis, 1 Maret 2018 | 21:11 WIB
bagian samping
Fikri Wahyudi
bagian samping

GridOto.com - Mobil yang memiliki performa tinggi diwajibkan memiliki sistem pengereman yang baik.

Begitu juga untuk 'The New' Porsche Cayenne yang memiliki performa hebat serta didukung sistem pengereman terbaik pula.

Porsche Cayenne anyar kini menggunakan teknologi pengereman terbaru pada cakramnya.

(BACA JUGA: Ini Dua Pilihan Mesin Porsche Cayenne, Dua-Duanya Kenceng Sob!)

Porsche menyebutnya dengan nama Porsche Surface Coated Brake (PSCB).

PSCB merupakan teknologi terbaru pengereman pertama di dunia.

Secara mekanisme PSCB sama dengan rem cakram biasa, hanya saja piringan cakram tersebut dilapisi material pendukung hingga 2 lapis.

Tekonologi pengereman terbaru Porsche Cayenne yaitu Porsche Surface Coated Brake
Fikri Wahyudi
Tekonologi pengereman terbaru Porsche Cayenne yaitu Porsche Surface Coated Brake

Untuk bahan dasar material cakram PSCB terbuat dari baja, lalu baja tersebut di lapisi material logam nikel untuk menahan korosi agar disc brake Porsche Cayenne lebih awet.

Ditambah lagi, lapisan terluar cakram dilapisi dengan material tungsten carbide.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Gawat Kendaraan Bakal Berjubel Pergi Nataru di Tanggal Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa