Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gear Set Suzuki Satria 150 Minta Ganti, Ada Nih yang Harganya Ekonomis

Anton Hari Wirawan - Selasa, 20 Februari 2018 | 17:00 WIB
Gear set RCA Suzuki Satria 150
Otobursa.com
Gear set RCA Suzuki Satria 150

GridOto.com - Suzuki Satria 150 emang punya performa yang joss.

Meski masuk kategori motor bebek, larinya bisa nempel bahkan salip motor sport lho.

Kalau kalian emang doyan geber Satria 150, waspada sama komponen gear set ya.

Komponen fast moving ini pasti bakal cepat aus kalau motor seding digeber.

(BACA JUGA: Seken Keren: Ini Pilihan Knalpot Racing untuk Honda Freed)

Kalau niat ganti, tapi pusing sama harga mahal, jangan bingung.

Sekarang ada gear set untuk Satria 150 yang murah tapi berkualitas dari RCA.

Gear set RCA ini dibuat dari material 20 CrMnTi Alloy Steel yang berkualitas.

Minat, beli langsung aja di Otobursa.com.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Biar Paham, Hindari Kebiasaan Ini Kalau Tak Mau Mobil RWD Umurnya Pendek

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa