Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wow! Daihatsu Indonesia 'Ingin' Seperti McDonald's, Ini Maksudnya

Muhammad Ermiel Zulfikar - Selasa, 13 Februari 2018 | 17:36 WIB
Ilustrasi Bengkel Daihatsu
Astra Daihatsu Motor
Ilustrasi Bengkel Daihatsu

GridOto.com - Selain menjual beragam produk kendaraan di dalam negeri, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) juga fokus kepada layanan aftersales.

Hal itu merupakan strategi dari Daihatsu dalam menyikapi kerasnya kompetisi saat ini.

Amelia Tjandra, Direktur Pemasaran PT Astra Daihatsu Motor (ADM) memberi contoh McDonald's.

(BACA JUGA: Kompetitor Silakan Gempur Daihatsu, Tapi Jangan Harap Bisa Saingi Satu Hal Ini Sekarang)

Menurutnya, PT ADM ingin seperti McDonald's dalam memberikan pelayanan yang sama meski berbeda wilayah.

"Kemudian pelayanannya, kami ingin seperti McDonald's beli di Amerika, beli di Indonesia sama saja pelayanannya," ujar Amelia Tjandra kepada GridOto.com, Selasa (13/2/2018).

Maka dari itu, peningkatan pelayanan terus dilakukan oleh pihak Daihatsu selain terus menghadirkan produk-produk terbaik mereka.

Seperti memberikan imbauan kepada seluruh dealernya untuk memenuhi standar pelayanan dan fasilitas.

Serta meningkatkan kemampuan SDM dan menerapkan sistem pelayanan yang bersahabat.

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tekan Risiko Aquaplaning Di Perjalanan Libur Nataru, Lakukan Cara Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa