Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Dia 5 Fakta Mencengangkan Tentang Si 'Tuyul' Taksi Online

Gagah Radhitya Widiaseno - Minggu, 4 Februari 2018 | 12:50 WIB
Sopir Taksi Online Pakai Aplikasi Tuyul
Kompas.com
Sopir Taksi Online Pakai Aplikasi Tuyul

GridOto.com - Tindak kejahatan tentang manipulasi taksi online dengan menggunakan jasa 'tuyul' makin marak terjadi.

Salah satu pria yang menawarkan jasa pemasangan aplikasi 'tuyul' untuk taksi dan ojek online akhirnya ditangkap Subdit Ranmor Ditreskrimum Polda Metro.

Pria yang diberi inisial AA memasang tarif Rp 100.000 untuk setiap pemasangan tuyul.

AA melibatkan seorang wanita berinisial MCL (34) untuk memasarkan jasanya kepada para pengemudi online tersebut.

(BACA JUGA : Gara-gara Pelihara 'Tuyul', Sopir Taksi Online Malah Diamankan Polisi!)

Pemasangan tuyul ini cukup mudah yakni hanya butuh 10 hingga 15 menit saja.

GridOto.com merangkum 5 fakta mencengangkan tentang pemakaian tuyul yang ditawarkan ke taksi online.

1. Tak Perlu Angkut Penumpang

Beberapa pemakai aplikasi tuyul ini menjelaskan para pengemudi taksi online tidak perlu repot lagi mengangkut penumpang.

Hal ini lantaran aplikasi tuyul bisa memanipulasi pergerakan mitra ojek online.

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa