Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Boss Tech3: Jonas Folger Sudah Berakhir

Radityo Kuswihatmo - Senin, 29 Januari 2018 | 13:55 WIB
Jonas Folger
@Tech3Racing Twitter
Jonas Folger

GridOto.com - Jonas Folger telah mengundurkan diri dari ajang balap MotoGP di musim 2018.

Salah satu alasannya adalah kondisinya yang sekarang tidak memungkinkannya untuk membalap lagi.

Tetapi bagaimana jika dalam lima atau enam bulan lagi Jonas Folger sudah kembali fit 100%?

Apakah Jonas Folger akan mendapatkan kesempatan untuk kembali ke MotoGP?

(BACA JUGA: Drama Tes Pramusim MotoGP Hari Kedua: Kebakaran dan Ngojek)

Tentunya para fans dari pembalap asal Jerman akan menantikannya.

Tapi sepertinya bos dari Tim Tech3 tidak memiliki pendapat yang sama.

Dilansir GridOto.com dari Speedweek.com, Herve Poncharal, bos Tech3 akan menolak jika Jonas Folger kembali di musim ini.

"Jonas sudah membuat keputusan, dia mengatakan padaku, 'Herve, lupakan aku untuk 2018, aku tidak siap untuk memulai'," kata Herve Poncharal.

(BACA JUGA: Jonas Folger Diyakini Pasti Kembali Ke MotoGP)

Editor : Hendra
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Versi Istimewanya Avanza, Harga Toyota Veloz Jadi Segini di Awal 2025

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa