Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Menegangkan! Polisi Kejar Pengendara Motor Yang Coba Kabur

Nur Pramudito - Kamis, 25 Januari 2018 | 20:30 WIB
Polisi kejar pengendara yang kabur
Instagram/@thebikerpage
Polisi kejar pengendara yang kabur

GridOto.com - Saat pengendara motor yang dinilai melakukan pelanggaran tidak mau dihentikan terkadang kejar-mengejar pun tak terelakkan.

Kalau pengendara motornya ternyata jago, polisi pun sampai dibuat kerepotan untuk mengejarnya.

Contohnya pada unggahan video di akun Instagram @thebikerpage.

Terlihat seorang polisi berusaha keras untuk mengejar pengendara motor yang memiliki skill mengendarai motor yang cukup lihai.

(BACA JUGA: Kejar-kejaran Seperti di Film Action. Polisi Tangkap 2 Penjambret)

Pengendara motor ini terus melaju diantara mobil yang ada di jalan.

Namun petugas polisi masih sanggup mengimbanginya.

Akhirnya sang pengendara motor berhenti, saat polisi berusaha menangkap sang pengendara berusaha kabur lagi.

Hal tersebut membuat motor polisi terjatuh, tak ingin terulang polisi akhirnya mecabut kunci motor pengendara yang berusaha kabur.

(BACA JUGA : Waduh, Pengendara Yang Seret Polisi di Jalur Busway Gunakan Zat Berbahaya)

Daripada penasaran kejar-mengejar menegangkan ini, simak saja videonya di bawah ini.

Editor : Iday
Sumber : Instagram/thebikerpage

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Libur Nataru Lewat Jalan Tanjakan, Matikan AC Ngaruh ke Tenaga Mobil?

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa