Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Baca Nih Biar Pinter, Inilah Perbedaan Rem Radial dan Axial

Anton Hari Wirawan - Selasa, 9 Januari 2018 | 14:05 WIB
Kaliper rem radial vs axial
www.demon-tweeks.co.uk
Kaliper rem radial vs axial

GridOto.com - Seluruh sistem pengereman di MotoGP sudah pakai jenis radial.

Sepeda motor berkapasitas mesin besar, kini juga banyak yang pakai rem jenis ini.

Lalu apa sih bedanya dengan rem cakram konvensional, apa keuntungannya?

Perbedaan paling terlihat adalah pada posisi pemasangan kaliper, itu sebabnya disebut 'radial mounted' brake caliper.

Pemasangan kaliper radial dan axial
www.revzilla.com
Pemasangan kaliper radial dan axial

Pada kaliper radial, kaliper dibaut sejajar dengan cakram, sementara kaliper axial dibaut sejajar dengan tabung sokbreker depan.

(BACA JUGA: Tips Usir Karat di Cakram Motor, Gampang Kok Asal Niat)

Terlihat sederhana tapi punya dampak signifikan lho.

Dengan dibaut sejajar dengan cakram, kaliper radial punya konstruksi yang lebih rigid sehingga lebih kuat dalam melakukan pengereman.

Perbedaan lain rem radial dan axial, terdapat juga pada master remnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa