Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Membuat Harga Jual Mobil Terjaga Dengan Baik

Dwi Wahyu R. - Selasa, 2 Januari 2018 | 13:58 WIB
Ilustrasi pedagang mobil bekas
Istimewa
Ilustrasi pedagang mobil bekas

GridOto.com-Tinggi-rendahnya resale value itu utamanya dipengaruhi merek dan tipe mobil.

Kendaraan yang laris atau populasinya banyak seperti Toyota Avanza, Daihatsu Xenia atau Honda Jazz umumnya memiliki nilai jual kembali yang baik.

Faktor lain yang mempengaruhi nilai jual kendaraan di pasar mobil bekas tentunya kondisi kendaraan itu sendiri.

Mau pedagang atau pembeli pribadi, hal yang paling pertama dilihat saat membeli mobil bekas adalah penampilannya.

Bagi pedagang mobil bekas, mobil dengan kondisi eksterior bagus ibarat harta karun.

(BACA JUGA: 5 Tips Terpopuler 2017 Seputar Mode Berkendara Mobil Dari GridOto.com)

Soalnya, ia bisa mematok harga di atas rata-rata pasaran.

Apalagi kalau mesinnya halus dan tak ada bunyi-bunyi ketika dicoba.

Jadi kunci untuk mempertahankan nilai jual kembali sebuah mobil itu intinya perawatan teratur.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa