Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kaleidoskop 2017: Mobil Paling Laris di Indonesia

Aries Aditya Putra - Kamis, 28 Desember 2017 | 07:00 WIB
Toyota Avanza
Toyota Avanza

 

GridOto.com - Meski tahun 2017 banyak kehadiran mobil yang menjadi buah bibir di masyarakat, tapi penjualan mobil terbesar tetap dipegang pemain lama.

Berdasarkan data wholsales GAIKINDO sampai dengan November 2017, tiga mobil teratas tetap dipegang pabrikan asal Jepang yakni Toyota.

Mobil yang paling laris tetap dipegang Toyota Avanza dengan total penjualan mencapai 109.529 unit.

Durabilitas yang sudah teruji selama lebih dari 13 tahun membuatnya tetap diminati masyarakat Indonesia.

Toyota New Kijang Innova Venturer
PT Toyota Astra Motor
Toyota New Kijang Innova Venturer

Toyota Kijang Innova faktanya juga masih jadi primadona penjualan mobil di Indonesia.

Periode Januari sampai November penjualannya tercatat sebanyak 56.397 unit.

Varian paling laris tetap dipegang Innova tipe G 2.0 MT dengan penjualan sebanyak 12.431 unit atau 22 persen dari total penjualan Innova.

Toyota Calya
toyota-astra.co.id
Toyota Calya

Sementara urutan ketiga dikuasai oleh mobil LCGC 7 penumpang dari Toyota yakni Calya.

Daya angkut penumpang yang banyak serta harga terjangkau jadi salah satu faktor orang Indonesia memilih Calya.

Mobil ini sudah terjual sebanyak 68.038 unit di seluruh Indonesia.

Varian paling banyak dipilih yakni tipe G bertransmisi manual yang terjual sebanyak 39.721 unit atau 58 persen dari total penjualan Calya.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Oli Mesin Yamaha Nmax Sering Kurang, Ganti Ini Dijamin Sembuh

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa