Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Isyana Sarasvati Berharap Kontes Modifikasi Mobil Bisa Terus Eksis

Ivan Casagrande Momot - Minggu, 19 November 2017 | 16:07 WIB
Isyana Sarasvati meriahkan final Black Auto Battle
Aditya Pradifta
Isyana Sarasvati meriahkan final Black Auto Battle

GridOto.com - Siapa yang tak kenal Isyana Sarasvati, penyanyi cantik ini turut hadir memeriahkan gelaran final Black Auto Battle 2017 di Bandung. 

Tak hanya memeriahkan, ia juga sukses membius Isyanation, sebutan akrab bagi fans Isyana Sarasvati di tengah jajaran mobil-mobil keren di event tersebut. 

Aditya Pradifta
Selain itu, ia juga mendukung untuk diadakannya event ini tiap tahun.

"Harapan aku untuk event modifikasi ini, semoga setiap tahun terus diadain, makin keren, makin sukses, amin." ucap Isyana selepas sesi perform.

Event Black Auto Battle merupakan ajang kontes modifikasi mobil yang rutin diadakan setiap tahun.

peserta Final Black Auto Battle 2017
Aditya Pradifta
Untuk tahun ini rangkaian acara dilaksanakan di 4 kota, yakni Solo, Pekanbaru, Surabaya, dan Bandung sebagai gelaran puncak.

Acara ini diadakan 2 hari pada Sabtu-Minggu tanggal 18-19 November 2017, bertempat di Sasana Budaya Ganesha ITB.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jika KTM Keluar MotoGP Sekarang Juga, Aturan Ini Harus Direvisi Demi Selamatkan Pembalap

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa