Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hennessey Hadirkan Mobil Hypercar di SEMA Show 2017. Bodinya Menggoda Sekali

Gagah Radhitya Widiaseno - Minggu, 5 November 2017 | 11:36 WIB
Venom F5 show in SEMA 2017
Carscoops.com
Venom F5 show in SEMA 2017

GridOto.com - Event SEMA Show 2017 sangat ditunggu-tunggu para pengunjung di seluruh penjuru dunia.

Di event ini banyak menampilkan mobil-mobil dengan teknologi yang luar biasa.

Hennessey, salah satu peserta di SEMA Show 2017 menampikan mobil hypercar mereka yang dikenal dengan nama Venom-F5.

Mobil ini memiliki body yang cukup menggoda bagi para pengunjung.

Dengan transmisi 7-speed dan dibekali mesin twin turbo V8, mobil mampu mencapai kecepatan maksimum 482 km/jam.

(BACA JUGA: Kelebihan Ferrari FXX-K Evo Sebagai Upgrade dari Seri FXX-K, Tenaganya 4 Kali Motor MotoGP)

Venom-F5 memiliki tenaga yang cukup luar biasa yakni 1.600 dk.

Hennessey mengklaim bahwa mobil ini mampu mengalahkan mobil Formula 1 saat ini.

Hennessey tidak akan produksi mobil ini secara massal melainkan hanya 24 unit saja dalam waktu dekat ini.

Tetapi mereka akan produksi kembali jika permintaan benar-benar banyak.

Mobil ini dibenderol 1,6 juta dolar Amerika atau berkisar Rp 21,5 triliun.

Luar biasa harganya.

Memang tidak bisa dipungkiri dengan kemampuan segitu.

Tertarik memboyongnya?

Editor : Fendi
Sumber : Carscoops

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa