Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Mudah Merawat Shockbreaker Belakang, 5 Langkah Langsung Kelar

Luthfi Anshori - Rabu, 18 Oktober 2017 | 10:00 WIB
Shockbreaker belakang
Ruslan Abdul Gani
Shockbreaker belakang

GridOto.com - Shockbreaker punya peran penting di sepeda motor, sebagai peredam kejut dan menjaga kestabilan bikers saat berkendara.

Kenyamanan saat berkendara akan sangat terganggu bila shockbreaker depan dan belakang rusak atau bocor.

Menurut Ahmad Habib, mekanik bengkel spesialis, Semarang Shockbreaker, di Jakarta Timur, shockbreaker rusak karena seal-nya sobek.

"Seal sobek biasanya karena banyak debu yang masuk," kata Ahmad, kepada GridOto.com, Selasa (17/10).

Bagaimana perawatannya?. Sebelumnya GridOto.com pernah mengulas mengenai tutorial merawat shockbreaker depan.

Dengan cara yang kurang lebih sama, kali ini akan dijelaskan mengenai cara membersihkan shockbreaker belakang.

Yuk simak.

1. Siapkan air sabun, busa atau lap, dan kanebo.

Ruslan

2. Siram terlebih dahulu bagian shockbreker hingga ke bagian as dalamnya.

Ruslan

Editor : Luthfi Anshori

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa