Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Satu Persatu Negara Eropa Melarang Mesin Ini. Apa Penyebabnya?

Gagah Radhitya Widiaseno - Jumat, 13 Oktober 2017 | 07:30 WIB
Greencarreports.com


GridOto.com - Negara kawasan Eropa sedang gencar mengkampanyekan lingkungan ramah lingkungan (Go Green).

Banyak negara di sana mulai mengurangi konsumsi bahan bakar yang tidak ramah lingkungan, salah satunya Denmark.

Denmark melalui walikotanya, Franc Jensen menyerukan agar mobil yang bermesin diesel dilarang masuk ke negaranya.

Rencana pelarangan mesin diesel ini juga didukung masyarakat negara Denmark sendiri.

(BACA JUGA : Toyota Astra Motor: Mobil Listrik Nanti Saja, Sekarang Hybrid Lebih Sesuai)

Franc Jensen juga siap mengesahkan Undang-Undang larangan mesin diesel masuk ke negara Denmark per 1 Januari 2019.

Sebelumnya beberapa negara Eropa yang mulai mengurangi pemakaian mesin diesel, seperti Prancis dan Jerman.

Mereka merasa mesin diesel sudah tidak layak dipakai karena tidak ramah lingkungan.

Apakah ini akan menjadi momentum berakhirnya era mesin diesel ?

Editor : Iday
Sumber : Greencarreports

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Menolak Keras, Pecco Bagnaia Ungkap Bahaya Alat Komunikasi Radio MotoGP

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa