Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hindari Motor Selonongan, Truk ini Jadi Begini

Dida Argadea - Selasa, 3 Oktober 2017 | 07:40 WIB

GridOto.com - Jalanan memang bisa menjadi sumber petaka jika kita tidak berhati-hati.

Namun apa jadinya jika orang lain yang tidak berhati-hati?

Nasib sial menimpa truk yang harus terjun ke sawah gara-gara menghindari motor yang melaju sembarangan.

Mengutip dari grup facebook Info Cegatan Jogja, truk tersebut diduga kehilangan kendali saat

menghindari pengendara motor yang menyeberang sembarangan.

BACA JUGA : Ini yang Harus Dilakukan Agar Aki Kering Bisa Tahan Lama

8 Hal Penting Saat Melewati Banjir, yang Ke-6 Paling Penting!

Seperti kita tahu, truk dengan dimensi yang besar tentu rentan untuk mengalami lost control

apabila terjadi situasi yang mendadak dan cepat.

Ditambah lagi dengan bobot yang berat, menjadikan kerja rem tidak akan sama responnya jika dibandingkan dengan kendaraan kecil.

Apalagi jika belum dilengkapi fitur safety yang menekan risiko kehilangan kontrol.

Meski tak ada korban jiwa, namun sepatutnya kita sebagai pengguna jalan harus saling

menghormati pengendara lain.

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tembak Bos Rental di Tol Tangerang-Merak, 3 Anggota TNI AL Dituding Penadah Mobil Bodong

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa