GridOto.com - Pembela Tanah Air (PETA) cekal bakal TNI (Tentara Nasional Indonesia) sudah melakukan modifikasi mobil setelah kemerdekaan RI.
Modifikasi mobil yang dilakukan waktu itu sebagai bagian dari kendaraan tempur.
Kendaraan ini dipakai untuk menghalau serangan udara musuh.
TNI lahir 5 Oktober 1945.
(BACA JUGA: Selamat HUT TNI, Ternyata TNI Punya Truk Super Kuat yang Membuat Kita Bangga)
Lahirnya TNI enggak sampai dua bulan dari Kemerdekaaan Republik Indonesia 17 Agustus 1945.
kolektorsejarah.wordpress.com
Aslinya sedan nih