Saling Sikut Honda Mobilio dengan Truk, Siapa yang Menang?

Gagah Radhitya Widiaseno - Rabu, 4 Oktober 2017 | 07:45 WIB

Honda Mobilio vs Truk (Gagah Radhitya Widiaseno - )

GridOto.com - Kejadian unik terjadi di salah satu jalan di Jakarta.

Dikutip dari salah satu akun instagram @infia_automotive, Honda Mobilio terlihat mencoba melakukan "overtaking" di jalan tol Jakarta.

Truk pun tidak bisa memberi jalan kepada Honda Mobilio karena jalan tol terlihat padat saat itu.

Aksi saling sikut terjadi hingga pintu gerbang tol.

Setelah keluar dari pintu tol, bodi pintu mobil terlihat penyok.

Mau tahu videonya? Yuk simak di bawah ini.

 

Beredar video di dunia maya yang merekam aksi sebuah mobil menyerobot truk tanggung yang sedang antri untuk memasuki gerbang tol. Tampak didalam video tersebut, mobil Honda Mobilio dengan nopol B 1388 VKI, berusaha mendahului truk dari sebelah kiri jalan. . Truk itu sepertinya tidak bisa memberi jalan kepada mobil berwarna putih tersebut, sebab jalan Tol Dalam Kota terlihat padat saat itu, dan tidak lama lagi akan memasuki gerbang tol. Sehingga truk tetap berada di jalur kiri dan tidak bergeser agar tidak menggangu pengguna jalan lain. . Beberapa saat memasuki pintu tol, body mobil tersebut sempat bersinggungan dengan badan truk. Alhasil, pintu supir terlihat penyok.. Sing sabar tho masteng/mbakyu... ???? . ????: Hanung Nugroho . #infia #infiaautomotive #salip #serobot #jalantol #viral #video

A post shared by INFIA - Automotive (@infia_automotive) on