GridOto.com - Mini projector bikin visibilitas Mitsubishi Pajero Sport ini makin jempolan, padahal budget-nya ekonomis.
Di eksterior bukan cuma tambahan body kit dan chrome delete yang menggunakan sticker, ada juga sentuhan pada lampu-lampu yang bikin kece.
Namun titik terpentingnya terletak pada fungsi dan ongkos yang dikeluarkan.
"Kalau headlamp proyektor mungkin harganya bisa sampai 5 kali lipatnya,"sambung Fariz.
Pada headlamp diganti sepasang sehingga visibilitas jauh lebih baik, bahkan foglamp juga diganti dengan menggunakan model proyektor juga.
Untuk mini proyektor menggunakan Mini Laser Deluxe ML1R Vahid 3000/6000K dan ML3.
"Ada yang pakai satu set cuma 1 buah, ada juga yang pakai satu set itu 3 buah lampunya," tutup Fariz.
Upgrade Lampu
Projie Pro7 P770RV
Projie Pro7 P735F
Mini Laser Deluxe ML1R Vahid 3000/6000K
Mini Laser Deluxe ML3
Custom DRL
Head Unit + Camera 360
Karpet Pajero 5D MaxMat