Bukan Tabung Biasa, Ini Peran Penting Tabung Dryer Pada AC Mobil

Angga Raditya - Jumat, 3 Februari 2023 | 12:00 WIB

Foto dryer AC menyatu dengan kondensor pada mobil modern. (Angga Raditya - )

"Kalau airnya tidak diserap, bisa berpotensi menyumbat katup ekspansi karena jadi beku," wanti Bel.

Ryan/Gridoto.com
katup ekspansi

Baca Juga: 5 Komponen AC Mobil, Bedah Mengenai Fungsi, Masalah, dan Solusinya

Selain itu menyebabkan AC mobil tidak dingin karena terjadi penyumbatan di katup ekspansi.

Efek lainnya, kompresor AC pun jadi bekerja keras dan memperpendek umurnya.

"Sebaiknya saat AC servis rutin, sekalian dibersihkan dryer supaya umur pakainya lebih awet," pungkas Bel.