Jangan Asal, Begini Tips Aman Saat Membawa Banyak Barang di Motor

Mohammad Nurul Hidayah - Jumat, 9 Juli 2021 | 18:20 WIB

Ilustrasi membawa barang di motor (Mohammad Nurul Hidayah - )

6. Pakai tas yang nyaman

Jika menggunakan tas backpack untuk membawa barang, perhatikan dimensi tas yang aman agar tindak mengganggu fleksibilitas pengendara.

7. Perhatikan berat barang bawaan

Hindari membawa barang yang berat bersama penumpang, hal ini akan mengurangi keseimbangan berkendara karena kelebihan beban (overload)

8. Tidak membawa barang sekaligus

Jika barang bawaan cukup banyak, lebih baik diangkut dalam beberapa kali.

Jika tidak memungkinkan untuk diangkut beberapa kali, lebih baik gunakan alternatif kendaraan lain yang lebih besar.

Nah itu tadi tips membawa barang yang aman di motor.