Masih Bingung? Begini Cara Simpel Setting Jam di Indikator Yamaha NMAX

Mohammad Nurul Hidayah - Selasa, 12 Februari 2019 | 15:15 WIB

Speedometer terbaru New Yamaha NMAX 2018. (Mohammad Nurul Hidayah - )

GridOto.com - Yamaha NMAX memiliki panel indikator yang lumayan lengkap.

Salah satu yang sepele namun penting, adalah fitur jam yang tersedia di panel indikator.

Fungsinya sudah pasti buat mengingatkan kita pada waktu saat sedang berkendara.

Namun, terkadang settingan jam di indikator ini ngaco akibat salah pencet ataupun lainnya.

(Baca Juga : Ini Tanggapan Yamaha Soal Kabel Yamaha XMAX yang Menjulur ke Luar)

Buat kalian yang bingung untuk mensetting jam di indikator Yamaha NMAX, nih tim GridOto kasih cara simpelnya.

Caranya dibagi menjadi 6 langkah simpel ini :

1. Putar kunci kontak ke posisi ON.

2. Tekan tombol SELECT dan RESET secara bersamaan, selama 3 detik.

(Baca Juga : Mau Ganti Bohlam Headlamp Pakai LED? Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini)