Ribuan Motor Tiba-tiba Serbu Kota Boyolali, Ada Apa Nih?

Vincensia Enggar Larasati - Minggu, 4 November 2018 | 15:14 WIB

Ratusan pemotor padati pusat Kota Boyolali, Minggu (4/11/2018) (Vincensia Enggar Larasati - )

(BACA JUGA : Klasemen Usai MotoGP Malaysia 2018: Posisi Valentino Rossi Terancam)

"Bener-bener ramai sekali, jalan menuju pusat kota juga macet parah. Apalagi yang dari Solo menuju Boyolali banyak yang harus cari jalan alternatif, " tambah Joyo.

Sebagai informasi, aksi tersebut merupakan tanggapan dari warga Boyolali yang kecewa atas pidato calon presiden RI, Prabowo Subianto.

Tepatnya saat meresmikan posko pemenangan Prabowo-Sandi di Boyolali pada Selasa (30/10/2018).

Selengkapnya suasana keramaian saat ratusan knalpot mengasapi kota Boyolali bisa disimak dalam video berikut ini... 

 
 
 
View this post on Instagram

Marc Marquez berhasil keluar sebagai pemenang balap MotoGP Malaysia 2018. Sementara Valentino Rossi terjatuh saat memipin jalannya balap MotoGP Malaysia 2018. Dengan tersisa 1 seri MotoGP, Valentino Rossi sudah tidak bisa mengajar posisi Andrea Dovizioso. Malah posisi Valentino Rossi terancam oleh rekan satu tim di Movistar Yamaha,Maverick Vinales yang hanya berjarak 2 poin. Congrats @marcmarquez93 Simak berita MotoGP lainnya di GridOto.com #motogp #motogp2018 #sirkuitsepang #sepangcircuit #motogpmalaysia #valentinorossi #marcmarquez #dovizioso #ducati #yamahamovistar #ducati #suzukiecstar #repsolhonda #jadwalmotogp #gridoto #kompasgramedia #otomotif #duniaotomotif #otomania #motorplus #motorplusonline #jip #otomotifweekly #kompasotomotif #gridnetwork

A post shared by GridOto (@gridoto) on