Ingat-ingat Lagi Kode Warna Sekring Tancap, Biar Enggak Salah Beli!

Ditta Aditya Pratama - Selasa, 17 April 2018 | 22:00 WIB

Sekring di motor (Ditta Aditya Pratama - )

Oranye mewakili 5 Ampere (A).

Merah mewakili 10A.

Biru untuk 15A.

Kuning untuk sekring 20A.

Bening atau jingga dipakai sekring 25A.

Hijau untuk 30A.

(BACA JUGA: Sudah Pada Tahu Belum Harga Sekring dan Jenisnya? Nih Biar Enggak Salah Beli)

Biasakan buat kalian untuk simpan cadangan sekring ya, apalagi jika sedang melakukan perjalanan jauh.

Soalnya biar kelihatan sepele tapi nyebelin nih kalau bermasalah!

 

Sobot-sobot pasti enggak asing sama motor yang satu ini kan? Eits! Jangan naksir yah, motor ini enggak dijual di pasaran bro, jadi kamu ga mungkin bisa menemukannya di dealer Honda atau di website Honda sekalipun. Hehehe... Dari foto yang GridOto dapatkan dari Facebook Noe Talweng ini modifikasinya terlihat niat dan enggak asal-asalan lho, benar-benar mirip dengan Honda CRF150L! Cukup kreatif juga yah, kasih nama dong buat motor ini! Yuk simak berita lengkapnya di GridOto.com (klik link di bio) #honda #hondawin #crf150l #hondacrf #gridoto #kompasgramedia #otomotif #duniaotomotif #otomania #motorplus #motorplusonline #jip #otomotifweekly #kompasotomotif #gridnetwork

A post shared by GridOto (@gridoto) on