Cara Melewati Jalan Licin, Ternyata Triknya Mudah

Iday - Senin, 29 Januari 2018 | 20:10 WIB

Trik melewati jalan licin (Iday - )

GridOto.com - Melintas di jalan licin perlu trik khusus. Apalagi kalau mobil enggak dilengkapi ban M/T atau Mud Terrain yang untuk jalan berlumpur.

Kadang, ban M/T pun sulit digunakan jika tidak disertai penggerak 4 roda dan skill mengemudi yang oke.

Nah, salah satu triknya diposting akun instagram @4X4offline.

(BACA JUGA: Ngeri, Buat Upgrade Pengereman Saja XMAX Ini Habiskan Rp 15 Juta)

Caranya ternyata simpel dan sangat konvensional.

Malah bisa digunakan oleh mobil-mobil umum, bukan jip off-road.

Yakni mengikatkan batang kayu melintang di permukaan ban.

Bantang kayu diikat pakai tali ke sela roda dengan kuat.

Sehingga bagian batang yang menonjol keluar berfungsi sebagai pengungkit yang menangkal roda kepater atau slip.

Nah, ingat-ingat tips berikut, siapa tahu dibutuhkan saat bermain ke medan yang sulit dilewati.

 

Vivendo e aprendendo! ???????????? ⚬||||||⚬ Follow @4x4offline #4x4offline #crawleverything #adventureisoutthere #getoffroad #jeepjk #warwagon2 #antirock #4x4 #4x4lifestyle #4x4extreme #jimny #4x4offroad #lama #jeeplife #jeepvideo #jeep #jimnylift #jeeps #jeeping #jeepnation #4x4offline #mud #toyota #integracao #trilha #offroad #4WD #extreme #trilhas #lama #Troller ⚬||||||⚬ Follow @4x4offline ????please tag video owner

A post shared by 4x4 Offline Offroad ⚪||||||⚪ (@4x4offline) on