Ngeri! Aksi Kebut-kebutan Ini Nyaris Berbuah Celaka

Beto Adhi Nugroho - Senin, 22 Januari 2018 | 12:07 WIB

(Beto Adhi Nugroho - )

"Tidak diperbolehkan, karena akan membuat kendaraan kian rentan keseimbangan sehingga pengendara akan mudah untuk hilang kendali," ujar Jusri kepada GridOto.

"Ketika kedua kaki diangkat dari foot peg maka titik gravitasi kian jauh dari permukaan dan titik gravitasi berpindah ke area bokong pengendara," ujarnya.

(BACA JUGA: Wuih...Anggota TNI Jago Freestyle, Atraksi Pakai Yamaha WR250R)

"Dengan demikian, kondisi ini membuat kendaraan menjadi kian rapuh keseimbangannya," tambah Jusri.

Artinya, aksi seperti itu tidak disarankan lho yah karena dapat membahayakan diri sendiri dan orang lain, apalagi dilakukan dalam kecepatan tinggi.

Penasaran dengan videonya? Tonton langsung nih!

 

A post shared by Braap Feed (@braapfeed) on