GridOto.com–Radiator merupakan komponen yang penting pada sistem pendingin mobil.
Untuk itu, inilah 5 tips terpopuler 2017 seputar radiator dari GridOto.com.
1. Cara Cek dan Mengisi Air Radiator
Air radiator mobil wajib dicek setiap pagi hari sebelum Anda memulai aktivitas berkendara.
Pastikan mesin mobil dalam keadaan dingin atau belum dinyalakan.
(BACA JUGA: Cara Cek dan Mengisi Air Radiator Mobil, Cuma 2 Menit Saja)
2. Harga Tutup Radiator Cap Terbaru
Radiator cap atau tutup radiator berfungsi menjaga agar sirkulasi air antara radiator dengan tabung resevoir.
Jika tutup radiator sudah tidak berfungsi dengan baik, tidak ada cara lain selain menggantinya.