GridOto.com - Yamaha Aerox 155 milik Angelica Ghea tampil lebih keren dan nyentrik.
Modifikasi ini dikerjakan oleh ARM Motor di Dr. Krt. Radjiman Widyodiningrat No.21-22, Pulojahe, Cakung, Jakarta Timur.
Indra Kurniawan
Yamaha Aerox 155 Airbrush ARM Motor
Indra Kurniawan
Yamaha Aerox 155 Airbrush ARM Motor
Butuh waktu 1 bulan untuk ARM Motor mengerjakan airbrush keseluruhan bagian bodi.
Indra Kurniawan
Yamaha Aerox 155 Airbrush ARM Motor
"Part dipasang plug and play sebagai sebagai pelengkap modifikasi," ujar Tukijan dari ARM Motor kepada GridOto.com
Jadi lebih menarik kan bodi Aerox yang besar bergambar animasi robot Transformer yang menghabiskan biaya modifikasi 10 juta ini.
Indra Kurniawan
Yamaha Aerox 155 Airbrush ARM Motor
Data modifikasi
Ban : IRC