GridOto.com – Toyota Rush ataupun Daihatsu Terios yang baru sudah menanggalkan ciri khasnya selama ini.
Yup, generasi terbarunya saat ini sudah nggak pakai ‘konde’ alias model ban serep menggantung di pintu belakang.
Tapi sebenarnya masih ada lho mobil-mobil yang pakai konde pada pintu belakangnya.
Mobil-mobil apa saja kah itu? Mari kita simak:
(BACA JUGA : Video Mengenai Arti Lampu Indikator Di Mobil)
1. Ford Ecosport
Ford Ecosport masuk Indonesia setelah diperkenalkan pada ajang IIMS 2013. Sejak kemunculannya ia sudah mengusung ban serep model 'konde'. Tapi pada 2015, Ford melahirkan generasi Ecosport tanpa ban serep di belakang. Meski varian tersebut tak masuk Indonesia, sebab hanya dijual di Eropa saja.
2. Suzuki Grand Vitara